Bumbu Kacang:
50 gram kacang tanah goreng lalu dihaluskan
3 siung bawang merah, haluskan
1 siung bawang putih, haluskan
3 buah cabe merah, haluskan
3 sdm gula merah, disisir tipis-tipis
1/4 sdt garam
3 sdm minyak goreng
Air matang
50 gram kacang tanah goreng lalu dihaluskan
3 siung bawang merah, haluskan
1 siung bawang putih, haluskan
3 buah cabe merah, haluskan
3 sdm gula merah, disisir tipis-tipis
1/4 sdt garam
3 sdm minyak goreng
Air matang
Pelengkap:
Irisan sayur kol dan tomat merah
Irisan sayur kol dan tomat merah
Cara Membuat :
Bumbu Kacang
- Siapkan wajan. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah yang telah dihaluskan hingga matang dan harum.
- Masukkan cabe merah, kacang tanah yang telah dihaluskan, gula merah, garam dan air. Masak hingga bumbu matang dan mengental, angkat, lalu sisihkan.
Sate Jamur
- Tusukkan potongan jamur ke tusuk sate, ulangi hingga kelima tusuk sate selesai terisi
- Siapkan alat bakaran, bakar sate hingga setengah matang, kemudian olesi bakaran jamur dengan bumbu kacang lalu dibakar lagi sampai kecoklatan dan benar-benar matang. Angkat, dan sisihkan
- Lengkapi piring saji dengan irisan kol dan tomat, letakkan sate jamur lalu siram dengan bumbu kacang atau bisa juga menyajikannya dengan sambal kecap. Sajikan selagi hangat.
Selamat mencoba!!!
0 komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan komentar anda!!!